Wisuda dan perpisahan Kelas XII SMKN Ngambon 2015

Ngambon_SMK (24/06) Kelulusan SMK Negeri Ngambon Tahun Ajaran 2014/2015, Senin, 19 Mei 2015 di lakukan wisuda dan perpisahan siswa-siswi kelas XII dihalaman sekolah SMK NEGERI NGAMBON.
Pentas seni  yang ditampilkan pada acara perpisahan tersebut ialah :

  • Tari Goyang-goyang
  • Tari wulan sunu
  • Drama musikal
  • Dance Tarik selimut
  • Nyanyi Duet
  • Band
  • Dan yang paling istimewa dan lain daripada pensi-pensi biasanya, pertunjukan Fashion Show yang pertama kali di pentaskan oleh siswa-siswi X TKJ 3 atas bimbingan dari wali kelas, Bu Siti Amiroh, S. Kom
Acara tersebut berjalan dengan lancar  dan Meriah ,karena adanya dukungan dari bapak/ibu guru serta pengurus OSIS  SMK Negeri Ngambon,dan anak-anak yg berprestasi bangga dengan hasil nilanya, diselasela pengumuman anak-anak kelas 3 merasa tegang .Dan setelah Bapak Kepala Sekolah membacakan pengumuman kelulusan dan dalam pengumuman itu di nyatakan bahwa SMK NEGERI NGAMBON LULUS 100%.setelah mendengar itu anak kelas 3 merasa Lega karena mereka sudah tahu hasilnya ,sepulang  acar perpisahan anak kelas tiga bergegas mengadakan semprot dan konfoi, namun tetap lancar. Semoga pada tahun berikutnya akan semakin maju dan terdepan.


Maaf, infonya agak telat dikarenakan kesibukan Admin menghadapi bulan ramadhan.
Kami para admin mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa.
(kak om/kak press)
Share this article :

Posting Komentar

 
Copyright © 2013. SMK Negeri Ngambon - All Rights Reserved
SMK BISA